Historyoflife Band Hardcore Tasikmalaya, Jawa Barat Merilis Single Terbarunya "Deceiver/Turning Point"

0

 



Historyoflife merupakan band hardcore asal Tasikmalaya, Jawa Barat yang telah merilis debut EP mereka "Complexity" pada tahun 2023 lalu. Kini, Historyoflife akhirnya telah mengumumkan tindak lanjutnya.


Pada Minggu 23 Juni, 2024 Historyoflife membagikan 2 single terbaru mereka bertajuk "Deceiver/Turning Point" yang agak berbeda dari materi sebelumnya, dengan memadukan beberapa pengaruh 90's hardcore yang diwakilkan oleh Outspoken, Turning Point, dan beberapa band dari Victory Record, khususnya Earth Crisis era awal.


Single terbaru dari mereka dapat kalian dengarkan di DSP favorit kalian.


Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)